Dia juga menambahkan, mengunyah es batu merupakan penyebab utama gigi patah.
Gigi yang patah tentunya tidak bisa tumbuh kembali kecuali ditambal.
Bagi beberapa orang, gigi patah dapat memengaruhi penampilan.
Oleh karena itu, lebih baik menghindari risiko mengunyah es batu daripada melakukan kebiasaan sepele itu bukan?
Alih-alih mengunyah es batu, lebih baik untuk mengulumnya.
Dengan begitu es batu akan meleleh dan tetap memberikan sensasi dingin di tenggorokan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Waspadai, Masalah pada Gigi akibat Suka Kunyah Es Batu"
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR