Setelah diberikan pada sang ibu, ternyata rasanya sangat lezat.
Sejak saat itu makanan Meng Bo terkenal sampai ke penjuru kota dan menyebar di dunia melalui perdagangan Tiongkok.
Nama bakso sendiri berasal dari kata bak yang berarti babi dan so yang memiliki arti sup.
BACA JUGA: Membedakan Kerupuk Kulit Sapi dan Babi? Ini Dia Cara Mudahnya!
2. Soto
Soto juga konon berasal dari Tiongkok yang sebelumnya bernama Caudo.
Pertama kali populer di Semarang, lambat laun nama Caudo berubah menjadi soto.
Rasa yang dihadirkan tiap daerah berbeda-beda karena disesuaikan dengan lidah lokal.
3. Sate
Nama sate disebut-sebut berasal dari bahasa Tamil dan berasal dari pedagang Gujarat yang datang ke Indonesia pada awal abad 19.
Ini menjadi alasan mengapa bahan sate menggunakan daging kambing atau domba yang biasanya disukai warga keturunan Arab.
Di Indonesia, penyebaran sapi menghasilkan beraneka ragam variasi. Mulai dari sate kambing, sate sapi, sate domba, hingga sate ayam.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Tribun Travel |
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR