Nakita.id - Saat ini Sule dan Nathalie Holscher tengah bahagia menjadi sepasang suami istri.
Keduanya dikabarkan menikah pada 15 November 2020.
Pernikahan Sule dan Nathalie berlangsung secara tertutup dan hanya mengundang keluarga dan beberapa teman dekat.
Kini keempat anak Sule pun sudah kehadiran sosok ibu sambung yang mengayomi mereka.
Nathalie memang tampak sudah sangat dekat dengan keempat anak Sule sejak sebelum menikah.
Bahkan diakui Putri, Nathalie sudah memiliki sifat keibuan sejak masih berpacaran dengan ayahnya.
Tetapi siapa sangka di tengah hari bahagia Sule, sang ibunda justru mengaku sedih.
Dan Sule pun membenarkan bahwa ibunya sedih melihat anaknya menikah dengan Nathalie.
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR