Jangan Lewatkan Momen Sarapan Bersama untuk #FamilyQuality, Manfaatnya Tak Main-main Bagi Keluarga
Nakita.id - Banyak orangtua berpikir, jika ingin melakukan #FamilyQuality maka harus sediakan waktu untuk berlibur atau menginap di hotel bersama anak-anak.
Padahal, waktu berkualitas bersama keluarga tak perlu serepot itu lho!
Momen kebersamaan ang berkualitas bisa Moms dan Dads ciptakan melalui kegiatan yang sederhana di rumah.
Seperti misalnya menghabiskan waktu 30 menit untuk berkumpul di ruang keluarga dan salng bertukar cerita.
Atau duduk bersama di meja makan menyantap sarapan atau makan malam.
Untuk #FamilyQuality yang satu ini Moms dan Dads tak bisa menyepelekan manfaatnya.
Meski kelihatannya biasa saja hanya makan bersama di rumah, tapi keluarga akan mendapatkan 5 manfaat yang tak terduga seperti ini:
Baca Juga: Laiknya PAUD, Begini Cara Dampingi Anak Saat #FamilyQuality dengan Bermain Bersama di Rumah
Source | : | kompas |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR