5. Mencegah osteoporosis
Srikaya kaya akan kalsium yang dapat mencegah osteoporosis.
Selain itu, buah ini kaya mengandung fosfor yang dapat membantu memperkuat memori dan kaya zat besi yang dapat membantu pemulihan penderita anemia.
6. Baik untuk ibu hamil dan janin
Selain enak, srikaya juga memiliki kandungan gizi yang tinggi.
Buah ini mengandung nutrisi yang berkontribusi terhadap perkembangan janin sehat, antara lain: serat, karbohidrat, protein, mineral, vitamin, dan lemak esensial.
Srikaya membantu perkembangan otak janin, saraf dan bahkan sistem kekebalan tubuh.
Makan buah ini secara teratur dapat mengurangi risiko keguguran dan juga membantu mengurangi morning sickness.
Source | : | Steptohealth |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR