"Anda dapat meletakkan satu atau dua tetes minyak esensial pada tisu dan menghirup aromanya saat anda merasa mual." ujar peneliti utama, Richter.
Selain aromaterapi, Moms juga bisa rutin minum air putih atau kaldu untuk membantu mengurangi mual, terutama di pagi hari.
Jika masih terasa ingin mual muntahnya, Moms bisa langsung konsumsi roti tawar sebagai sarapan agar bisa makan makanan lainnya nanti.
Baca Juga: Niatnya Syuting Vlog Meski Sedang Hamil, Zaskia Sungkar Justru Harus Mengalami Kondisi Ini di Tengah Perjalanan
Makan juga dengan porsi yang kecil dan perlahan, namun jangan lupa untuk diulang demi menjaga nutrisi dan gizi tetap terjaga.
Salah satu cairan yang bisa Moms coba adalah teh jahe dengan lemon, di mana sifat anti inflamasi didalamnya bisa membantu meredakan peradangan.
Nah itu dia Moms berbagai obat alami antimual muntah saat hamil yang bisa Moms coba hanya di rumah saja.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR