Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan demam. Guna memastikannya, Moms dianjurkan untuk berkonsultasi kepada dokter.
Baca Juga: Aturan Mengonsumsi Obat Demam Saat Hamil, Jangan Sepelekan Demam Saat Hamil!
Ada beberapa obat pereda demam yang boleh dikonsumsi ibu hamil.
Namun, harus dengan anjuran serta pengawasan dokter. Berikut obat-obatan yang bisa dikonsumsi ibu hamil.
Baca Juga: Obat Demam Saat Hamil, Moms Bisa Menggunakan Cara-cara Alami Ini
Paracetamol
Secara umum, paracetamol aman dikonsumsi oleh ibu hamil ketika sedang mengalami demam.
Meski demikian, pemakaian paracetamol selama hamil tetap harus diperhatikan.
Ibu hamil disarankan menggunakannya dalam dosis paling rendah dan dalam jangka waktu yang pendek.
Source | : | healthline.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR