"Ada getaran, bukan kata-katanya, ya. Getaran di situ ada dua kemungkinan. Satu, ada sebuah perasaan sedih atau perasaan takut," kata Kirdi Putra.
Pakar mikro ekspresi tersebut lantas menjelaskan bahwa Michael Yukinobu lebih condong merasakan kekhawatiran.
"Kalau enggak berprasangka, berdasarkan analisa saja kemungkinan besar yang dia rasakan itu bukan masalah menyesal atau merasa salah segala macem, enggak," beber Kirdi Putra.
"Antara takut atau khawatir atau sedih sih, itu yang terlihat," sambungnya.
Menyoal ketakutan, Kirdi Putra juga mengungkap apa pemantiknya.
"Bisa saja konsekuensi hukum yang terjadi setelahnya, kalau sedih apa?
"Ya, sedih bahwa ini kan regret ya menyesali apa yang sudah terjadi," pungkas pakar mikro eskpresi.
"Menyesal kan selalu datang belakangan," tuturnya.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR