Bahkan bukan tak mungkin dapat menyebabkan timbulnya jerawat.
Mengoleskan es batu ke wajah dapat membantu mengecilkan pori-pori.
Sebagai hasilnya, wajah pun akan tampak lebih bersih.
Mengurangi Kerutan
Salah satu manfaat lain dari es batu yaitu dapat membantu mengurangi kerutan di wajah.
Moms bisa coba teratur menerapkan es batu ke wajah.
Cara ini akan membantu mengurangi keriput dan tanda-tanda penuaan.
Melembutkan Bibir
Jika Moms punya masalah dengan bibir pecah-pecah, maka es batu bisa menjadi pilihan untuk mengatasinya.
Moms cukup mengoleskan es batu pada bibir.
Es dapat membantu mengurangi peradangan dan menghaluskan kulit di bibir.
Namun yang tak kalah penting, selalu cukupi kebutuhan air agar tetap terhidrasi.
Source | : | stylecraze |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR