Padahal saat melakukan penyusuran, Tim Damkar mengaku bila semua anggotanya merupakan laki-laki.
Tak hanya itu, suara minta tolong terdengar sangat jelas padahal suara ombak sedang keras-kerasnya.
Video tersebut lantas viral di akun TikTok karena Abdul Azis mengatakan bila video tersebut asli dan tidak ada editan.
"Detik2 penyisiran ada suara minta tolong di akhir video, no editan suara terdengar jelas," tulis Abdul Aziz di akun TikTok-nya.
@abdulazis171 detik2 penyisiran ada suara minta tolong di akhir video, no editan suara terdengar jelas????????#damkarpulauseribu #damkarindonesia #jagoUTBK
♬ original sound - ????????@ Abdul Azis17 ????????☑️
Hingga artikel ini ditulis, video yang viral tersebut sudah disukai sebanyak 1,5 juta orang dan dibagikan ulang oleh 21 ribu orang.
Menanggapi viralnya video saat proses evakuasi korban Sriwijaya Air, pakar telematika Roy Suryo mencoba menganalisis kebenarannya.
Menurutnya, video yang viral tersebut memang asli tanpa adanya tambahan dan editan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | YouTube,Twitter,TikTok |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR