Lemak yang menumpuk di paha akan sulit dibakar meski Moms menerapkan olahraga rutin.
Terlebih, bagi Moms yang memang memiliki keturunan dengan ukuran paha besar harus berhati-hati.
Tubuh stres justru akan menghambat pembakaran lemak tubuh, terutama di bagian paha.
Jadi, sebisa mungkin, jangan sampai stress ya Moms.
BACA JUGA: Tempelkan Es Batu Pada Leher, 5 Hal Ini Akan Terjadi Pada Tubuh
6. Jangan kerja berlebihan
Kerja berlebihan hingga Moms tertekan dan lupa waktu istirahat mungkin akan membiasakan Moms untuk begadang.
Hal tersebut tentunya tidak baik untuk kesehatan Moms.
Di samping itu, kebiasaan itu akan meningkatkan berat badan sehingga sulit untuk mengecilkan paha.
7. Olahraga teratur
Jika Moms ingin punya paha ramping dan kencang, maka kunci utamanya adalah olahraga.
Olahraga sangat efektif membakar lemak menumpuk di tubuh.
Biasanya lemak di bagian paha butuh waktu lama untuk dibakar.
Oleh karena itu, Moms juga harus sabar untuk bisa melihat hasilnya.
8. Lakukan gerakan pengencang paha
Jangan asal olahraga ya Moms.
Latihan seperti sikap lilin, lari, naik tangga, squat dan bersepeda sangat membantu membakar lemak di paha.
Biasakan melakukan aktivitas ini paling tidak 30 menit per hari.
BACA JUGA: Waspada Mom, Kenali 3 Tanda Bahwa Janin Meninggal di Dalam Kandungan
Nah, mulai sekarang, yuk Moms coba dan ikuti delapan kiat di atas untuk dapatkan paha yang ramping.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Tabloid Nakita |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR