Nakita.id - Moms pasti pernah mendengar manfaat luar biasa dari daun jambu biji bukan?
Selain dimanfatkan untuk membantu mengatasi masalah pencernaan, daun jambu biji juga dapat mengatasi masalah rambut rontok.
Tapi jangan salah, ada cara khusus yang bisa Moms terapkan untuk memanfatkan daun jambu biji.
Bukan asal oles pada kulit kepala ya Moms untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
Sebenarnya ada banyak alasan mengapa rambut menjadi lebih sering mengalami kerontokan.
Daun jambu biji adalah bahan paling efektif yang dapat menjaga kesehatan kulit kepala karena sifat anti inflamasi, analgesik, antioksidan, bahkan antimikroba alami.
Tak aneh jika daun jambu biji banyak dijumpai dan dimanfaatkan sebagai bahan utama sampo hingga sabun.
Umumnya masalah ketombe diakibatkan oleh beberapa hal berikut ini seperti dimuat kompas.com:
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Kompas.com,vaya.in |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR