Nakita.id - Kehidupan Nia Ramadhani memang tidak bisa lepas dari sorotan.
Bagaimana tidak? Kehidupan Nia terlihat sangat mewah dan bergelimang harta.
Tak sedikit orang yang ingin menjadi sosok seperti Nia saat ini.
Banyak yang menilai bahwa kehidupan Nia sudah sangat amat sempurna.
Nia memiliki paras yang cantik, suami kaya raya, mertua yang sayang, dan sudah dikaruniai buah hati.
Meski dinikahi oleh konglomerat, Nia tetap diizinkan untuk berkarya di dunia hiburan.
Sosok Nia juga sering kali mendapat banyak pujian dari warganet.
Akan tetapi, belum lama ini Nia justru mendapat banyak komentar menohok.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR