Nakita.id - Tahun 2018 lalu, publik sempat digegerkan dengan penolakan keluarga Cut Meyriska terhadap Roger Danuarta.
Ayah Cut Meyriska, Suryadi menolak mentah-mentah Roger Danuarta untuk jadi menantunya lantaran pernah tersandung narkoba.
Kala itu, Suryadi mengurai kalau keluarganya tidak akan menerima seorang mantan pecandu.
Hanya saja seiring dengan berjalan waktu, Suryadi dan keluarga mulai melunak dan menerima Roger sebagai pasangan Cut Meyriska.
Setahun kemudian, tepatnya 17 Agustus 2019, Cut Meyriska dan Roger Danuarta menggelar pernikahan.
Kini, keduanya sudah punya keluarga kecil dengan kehadiran anak pertama mereka Shaquille Kaili Danuarta.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR