"Seperti yang saya bilang, mereka kalau egonya tinggi kalau bicara enggak mau kalah," kata Jeng Nimas.
Jeng Nimas juga membaca jika pernikahan tetap dilanjutkan tak dipungkiri akan timbul gejolak.
"Jadi, cobaannya nanti dalam pertengkaran-pertengkaran dikarenakan beda pendapat menjadi besar.
"Karena perbedaan pendapat, enggak mau mengalah, maka pertengkarannya jadi besar," jelas Jeng Nimas.
Jeng Nimas lantas menjelaskan baik Ayu maupun Adit harus bisa introspeksi diri.
"Bersusah-susah dahulu, kemudian pada akhirnya akan mendapat sebuah hasil yang menggembirakan," tukas Jeng Nimas.
"Jadi, awalnya mereka ini harus bersusah payah dahulu ya, dalam arti kata harus bisa introspeksi diri karena masing-masing punya sifat yang sama yaitu kalau berdebat enggak mau kalah," jelasnya.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR