Tak sedikit pula banyak orang yang ingin menjadi Amanda saat ini untuk memerankan sinetron 'Ikatan Cinta'.
Ditambah lagi lawan main Amanda yakni Arya Saloka yang saat ini sedang digilai para kaum pria.
Salah satu orang yang tak mau kalah saing dengan Amanda untuk beradu akting dengan Arya adalah Barbie Kumalasari.
Barbie pun membuat video dimana seolah-olah dirinya sebagai sosok Andin dan kemudian beradu akting dengan Aldebaran (Arya).
Video Barbie tersebut pun mendadak viral di sosial media dan mengundang komentar banyak orang.
Barbie juga mengatakan, bahwa saat ini hubungan dirinya dengan Amanda pun seperti adik, dan kakak saja.
"Amanda manggil saya juga kak gitu, dia juga respect, ya hubungannya seperti kakak adik aja," ucap Barbie dalam kanal Youtube ESGE Entertaiment via Instagram @Amandamanopo.
Amanda pun menanggapi perkataan Barbie di video wawancara tersebut melalui akun Instagramnya.
"Jelas lah kak masuk sini kak," respons Amanda saat melihat video Barbie.
Source | : | |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR