Tak bermaksud mendahului takdir, Jeng Nimas juga berujar jika terawangannya cukup sebagai pengingat untuk selalu mawas diri.
Ramalan ahli tarot tentang kondisi alam Indonesia tersebut terekam di kanal YouTube Jeng Nimas (15/2).
Mulanya, Jeng Nimas mengocok kartu tarot dan mengambilnya secara acak.
"Simbol keterkaitan, ada apakah kondisi alamnya, semoga baik-baik saja," Jeng Nimas.
"Nah, ada juga hubungan, jalinan, kerja sama. Berpikir pada hal yang lainnya," sambungnya.
"Masih ngambang artinya ini, hati-hati juga ada sebuah tekanan, tekanan ini tentu kondisi yang kurang bagus untuk alam, ya," tukas ahli tarot Jeng Nimas.
Setelah itu, Jeng Nimas menjelaskan apa makna di balik kartu tarot tersebut dan kaitannya dengan kondisi alam.
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR