Nakita.id - Siapa tidak kenal dengan sosok Amanda Manopo?
Popularitas artis cantik ini sedang melejit karena membintangi sinetron 'Ikatan Cinta'.
Amanda Manopo sendiri sering dijodoh-jodohkan dengan Arya Saloka lawan mainnya dalam sinetron tersebut.
Namun di kehidupan nyata, Amanda Manopo tengah menjalin kasih dengan Billy Syahputra.
Amanda dan Billy memutuskan pacaran setelah terlibat pembuatan konten Youtube bersama.
Meski banyak yang mendukung, tapi tidak sedikit pula warganet yang menyangsikan hubungan Billy dan Amanda
Selain karena perbedaan usia yang cukup jauh, Billy Syahputra dan Amanda Manopo juga menganut kepercayaan yang berbeda.
Namun, pasangan ini santai saja menganggapi perbedaan agama mereka dan mengaku menyerahkan semuanya pada Tuhan.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | Instagram,YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR