Berikut dikutip dari laman wellnessmama.com, saat menderita flu dan batuk hanya dianjurkan untuk mengunyah daun kemangi yang masih segar.
Dengan mengunyah daun kemangi segar maka akan membantu flu dan batuk mereda.
Selain bisa digunakan untuk mencegah flu dan batuk, daun kemangi juga efektif untuk meringankan keluhan lain.
Baca Juga: Jangan Sampai Flu Ganggu Aktivitas, Cepat Redakan dengan 7 Makanan Ini
Contoh keluhan kesehatan yang paling umum adalah menenangkan perut.
Untuk mendapatkan efek perut yang tenang dan terasa nyaman Moms bisa menambahkan daun kemangi ke semua makanan.
Moms bisa menyajikan juga tumbukan atau bubuk daun kemangi untuk membantu menenangkan perut.
Bubuk daun kemangi bisa disajikan pada makanan bisa juga dilarutkan dalam air.
Selain memberikan efek tenang pada perut, seduhan bubuk daun kemangi juga dapat meredakan perut yang kenyang.
Source | : | wellnessmama.com,Parenting First Cry |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR