Menyadari peran besar para pahlawan medis tersebut, Bebelac mengajak anak-anak hebat Indonesia untuk menumbuhkan nilai kebaikan melalui apresiasi kepada para pahlawan medis.
Melalui kampanye bertajuk “Tunjukkan Hebatmu”, Moms bisa mengajak Si Kecil untuk mengunggah video yang berisi pesan terima kasih dan dukungan untuk para pahlawan medis ke sosial media.
Kampanye bertajuk “Tunjukkan Hebatmu” ini merupakan bentuk komitmen Bebelac dalam menumbuhkan anak hebat Indonesia yang tidak hanya pintar tetapi juga berhati besar.
Sehingga anak-anak dapat melakukan hal baik untuk orang lain dan lingkungannya, dalam hal ini kepada para pahlawan medis yaitu dokter, perawat, bidan, dan tenaga pendukung lainnya.
Untuk menumbuhkan kebaikan hati ini, tentunya Si Kecil perlu dibekali dengan pencernaan yang sehat sebagai awal yang baik untuk proses komunikasi antara saluran cerna dan otak (gut-brain axis).
Proses ini akan membantu otak untuk berpikir serta mengelola perasaan dan perilaku.
Anak dengan pencernaan yang sehat (happy tummy), kemampuan berpikir yang baik (happy brain), diharapkan akan tumbuh hebat dengan memiliki kebaikan hati (happy heart), di mana ia dapat lebih reseptif terhadap pola pengasuhan orang tua dan mampu mengekspresikan kebaikannya untuk orang-orang sekitar.
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR