Melansir dari Healthline, ada hal yang boleh dan tidak boleh Moms lakukan ketika memberikan MPASI daging untuk bayi.
1. Pastikan bayi hanya makan daging yang benar-benar matang.
2. Jauhkan bayi dari daging deli, bacon, dan hot dog.
Daging ini tidak hanya dikemas dengan pengawet dan bahan kimia, rata-rata hot dog hanya mengandung 5,7 persen daging sebenarnya, menurut sebuah penelitian.
3. Hindari ikan yang mengandung merkuri tinggi.
4. Jangan menggoreng daging untuk bayi.
5. Jangan panaskan kembali daging lebih dari sekali.
Terancam Jadi Tersangka, Vadel Badjideh Bersumpah Tak Lakukan Apapun pada Anak Nikita Mirzani
Source | : | Instagram,Healthline |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR