Nakita.id - Bagi Moms yang pernah nonton sinteron Binar Bening Berlian pasti sudah tak asing dengan aktris cantik, Asmirandah.
Istri Jonas Rivanno itu kerap membagikan aktivitas sehari-harinya pada warganet melalui unggahan di Instagram.
Pada Selasa (2/3/2021) kemarin misalnya, Asmirandah membagikan aktivitas sehari-harinya yaitu menjemur putrinya.
Baca Juga: Lama Tak Tampil di Layar Kaca, Wajah Zaskia Gotik Diduga Mengalami Perubahan Luar Biasa Ini
"Ritual pagi, kali ini Chloe pakai penutup mata bayi berjemur," tulis Asmirandah.
Selain membagikan aktivitas menjemur putrinya, Asmirandah kembali mengungkapkan aktivitas bersama putrinya.
Lantas, apa yang dilakukan istri Jonas Rivanno itu bersama putrinya itu?
6 Tips Membujuk Anak Agar Nyaman Menjalani Pemeriksaan dan Perawatan Saat Sakit
Source | : | Instagram,Healthline |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR