Nakita.id - Jika Moms pernah nonton film Cinta Suci Zahrana, pasti sudah tak asing dengan Citra Kirana.
Istri Rezky Aditya itu selalu membagikan aktivitas sehari-harinya pada warganet melalui Instagram.
Pada Minggu (4/4/2021) lalu misalnya, Citra Kirana membagikan foto sang putra memakai baju merah.
"Cinta mama. #masyaallahtabarakallah," tulis Citra Kirana dalam keterangan fotonya.
Selain membagikan foto sang putra memakai baju merah, Citra Kirana diketahui sedang liburan.
Selama perjalanan, Citra Kirana tak lupa memberikan MPASI untuk Keene Atharrazka, apa ya?
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | Instagram,Parenting First Cry |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR