Melansir dari India Agro Net, mengonsumsi ikan bawal seperti Ayudia Bing Slamet banyak manfaatnya untuk kesehatan.
Ikan bawal mengandung energi, protein, lemak, karbohidrat, kalsium, fosfor, dan zat besi.
Berikut manfaat ikan bawal untuk kesehatan:
1. Membantu kesehatan kardiovaskular.
2. Memainkan peran penting dalam regulasi pembekuan darah.
3. Penting untuk perkembangan neurologis prenatal dan postnatal.
4. Mengurangi peradangan jaringan dan meringankan gejala rheumatoid arthritis.
5. Bermanfaat dalam aritmia jantung mengurangi depresi pada orang tua
Source | : | Instagram,India Agro Net |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR