Nakita.id - Keluarga Hermansyah sempat berbulan-bulan menetap di Bali.
Dan selama menetap di Bali tersebut, Azriel Hermansyah menemukan tambatan hatinya.
Bukan orang sembarangan, kekasih Azriel ternyata putri dari pemilik hotel ternama di Bali.
Perempuan yang berhasil meluluhan hati Azriel yaitu Sarah Menzel.
Sepertinya hubungan mereka pun sudah disetujui kedua keluarga karena para orangtuanya pun sudah akrab.
Baca Juga: Moms, Alergi Susu Sapi Ternyata Berbeda dengan Intoleransi Laktosa
Keluarga Hermansyah pernah diundang ke rumah Sarah Menzel untuk makan malam bersama.
Sementara keluarga Menzel diundang oleh Ashanty untuk turut hadir dalam setiap rangkaian acara pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar.
Dan baru-baru ini Azriel mengenang kembali masa-masa PDKTnya dengan Sarah waktu di Bali.
Siapa sangka kalau Azriel sempat mendapatkan perlakuan berbeda saat menjemput Sarah menggunakan motor.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR