Nakita.id - Mengatur keuangan menjadi salah satu kunci untuk memiliki keluarga bahagia.
Apalagi di momen Ramadan seperti sekarang, penting bagi Moms untuk mengatur keuangan.
Ini dilakukan agar pengeluaran keluarga tidak lebih besar daripada pendapatan yang masuk.
Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan, Coba Jajal Langkah Ini untuk Dapatkan Kulit Wajah Sehat dan Cerah Alami
Kebanyakan orang sulit mengatur keuangan di bulan Ramadan karena perbedaan aktivitas.
Bukan cuma itu saja, munculnya agenda dan aktivitas baru membuat pengeluaran menjadi lebih banyak.
Apalagi menjelang akhir Ramadan nanti, Moms dan keluarga biasanya akan menghabiskan uang untuk persiapan lebaran.
Lantas, bagaimana cara mengelola keuangan di bulan Ramadan agar tidak boros tapi kebutuhan tetap tercukupi?
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR