Teh hijau
Mengutip Times of India, kandungan antioksidan di dalam teh hijau dapat membersihkan komedo di wajah.
Moms bisa membuat masker dari teh hijau.
Caranya, campurkan satu sendok makan daun teh hijau kering dengan air.
Lalu aduk sampai semua bahan mengental.
Baca Juga: Jangan Bete Dulu Kalau Muncul Komedo di Wajah, Satu Langkah Ini Ampuh Menghilangkannya Tanpa Ribet
Kalau sudah menjadi pasta kental, gunakan masker ini ke wajah yang terdapat komedo.
Bilas dengan air hangat setelah kurang lebih 15-20 menit.
Tomat
Bahan alami lain untuk membersihkan komedo di wajah dengan tomat.
Sifat antibakteri dalam tomat dapat bantu komedo kering lebih cepat.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | timesofindia |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR