View this post on Instagram
Belum lama ini, penyanyi dangdut Inul Daratista membagikan aktivitas Happy Moms Happy Ramadan.
Tak ribet, aktivitas Happy Moms Happy Ramadan istri Adam Suseno itu adalah menyantap sahur dengan kurma, buah naga, dan sarang burung walet.
Terlepas dari hal itu, mengonsumsi kurma saat sahur ternyata memberikan manfaat untuk kesehatan.
1. Kurma mengandung beberapa jenis antioksidan yang dapat membantu mencegah perkembangan penyakit kronis, seperti penyakit jantung, kanker, Alzheimer, dan diabetes.
2. Kurma dapat membantu menurunkan peradangan dan mencegah pembentukan plak di otak, yang penting untuk mencegah penyakit Alzheimer.
3. Kurma dapat meningkatkan dan memudahkan persalinan alami untuk wanita hamil bila dikonsumsi selama beberapa minggu terakhir kehamilan.
Source | : | Instagram,Healthline |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR