Nakita.id - Di tengah bulan puasa, Happy Moms Happy Ramadan tengah menunggu kelahiran buah hati?
Duh pasti bahagia ya sebentar lagi Moms dan Dads akan punya anak.
Bahagia Moms dan Dads jadi bertambah karena anak kalian lahir di bulan suci Ramadan, yang bagi umat Muslim sangat dinanti-nantikan kehadirannya.
Melahirkan di tengah puasa, apa sih yang harus Moms persiapkan?
Nama, baju atau malah perlengkapan bayi? Duh Moms pasti bingung mau yang mana dulu yang disiapkan.
Nah buat yang bingung apalagi bagi ibu baru jangan khawatir, Nakita.id sudah membuat daftar yang harus disiapkan Moms untuk melahirkan di situasi puasa seperti ini.
Persiapan nama atau baju bayi memang penting, tapi ada yang lebih penting.
Inilah persiapan-persiapan yang harus Moms lakukan untuk menyambut kehadiran buah hati di tengah bulan suci Ramadan:
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR