Nakita.id – Hamil anak kedua saat masih menyusui? Begini tanggapan dokter.
Persiapan yang matang sangat diperlukan saat ingin menambah momongan.
Tak hanya kesiapan secara fisik, namun juga mental.
Akan tetapi, banyak pasangan yang ternyata dikaruniai anak kedua saat sang ibu masih dalam kondisi menyusui.
Kondisi tersebut pun tak jarang membuat pasutri kelimpungan.
Pasalnya, hamil saat masih menyusui disebut-sebut sangat rentan.
Lantas, benarkah hamil anak kedua saat masih menyusui tidaklah aman?
Agar tak simpang siur, lebih baik kita simak penjelasan dari dr. Ivander R. Utama, F.MAS, SpOG, MSc, Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi, RSIA Bunda Citra Ananda berikut ini.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR