Namun Moms perlu memantau takarannya sebab pada produk Apple misalnya tidak menyarankan membersihkan dengan alkohol atau zat pembersih lainnya.
Beberapa orang namun menggunakan alkohol dan zat ini dengan jumlah yang sangat sedikit.
Campurkan air dan alkohol dengan perbandingan 2:3.
Baca Juga: Ingin Tenang Makan Nasi Putih Tanpa Khawatir Kalori Tinggi? Begini Cara Masak Nasi yang Sehat
Kemudian gunakan campuran air dan alkohol tersebut untuk membasahi kain kemudian dilap ke smartphone.
Menggunakan campuran air dan cuka
Bila malas mencari alkohol di apotek, Moms bisa menggunakan bahan dapur, yaitu cuka.
Campurkan air dan cuka dengan perbandingan 1:1.
Basahkan ujung kain halus atau kain mikrofiber dan lap pada seluruh bagian handphone.
Jangan lupa untuk menyeka kembali dengan sudut kain lainnya yang masih kering untuk memastikan handphone tetap kering.
Itulah dia Moms cara membersihkan smartphone. Mudah sekali, kan?
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Time |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR