3. Kelelahan
Ciri-ciri hamil sebelum telat haid ketiga adalah Moms merasa kelelahan.
Perlu Moms ketahui bahwa kelelahan ini biasa terjadi selama bulan-bulan pertama kehamilan.
Kenapa kelelahan dapat terjadi? Hal ini karena perubahan hormonal dan kadar gula darah serta tekanan darah lebih rendah saat hamil.
4. Mual
Ciri-ciri hamil sebelum telat haid keempat adalah mual.
Jika Moms mengalami mual biasanya memasuki kehamilan antara minggu keempat dan keenam kehamilan.
Tapi Moms mungkin mengalami beberapa mual sebelum itu dan mual saat hamil berbeda dari wanita hamil satu dengan lainnya.
5. Keputihan
Ciri-ciri hamil sebelum telat haid kelima adalah keputihan dan biasa terjadi pada awal kehamilan.
Selama trimester pertama, Moms mungkin mengeluarkan lendir yang lengket, putih, atau kuning pucat.
Hal Ini karena peningkatan hormon dan aliran darah vagina serta bisa berlanjut selama kehamilan saat serviks Moms melunak.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR