Melansir dari Pregnancybirthbaby.org.au, penyebab puting lecet saat menyusui bisa terjadi karena kondisi payudara yang masih sensitif setelah melahirkan.
Pada minggu-minggu awal setelah melahirkan, payudara Moms akan terasa panas, seperti tersengat, sakit, atau terasa lunak.
Puting lecet atau sakit juga bisa disebabkan bayi mengisap payudara dengan cara yang tidak pas.
Nyeri puting tersebut biasanya berlangsung sekitar setengah menit setelah bayi mengisap puting susu ibu ke mulutnya.
Saat sedang menyusui, Moms bisa memastikan mulut bayi untuk menyusu dengan cara yang benar.
Jika dibiarkan tidak pas, maa puting lecet Moms saat menyusui bisa terinfeksi dan memicu mastitis atau radang pada kelenjar air susu.
Ada beberapa cara yang bisa Moms lakukan agar puting tidak mudah lecet, antara lain:
Baca Juga: Tanda Bayi Masih Lapar ASI Masih Sering Buat Moms Bingung? Yuk Simak Penjelasan Konselor Laktasi Ini
Source | : | pregnancybirthbaby.org.au |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR