Oki Setiana Dewi membeberkan bahwa Ria Ricis menuliskan puisi di atas secarik kertas untuk ayahnya.
"Kemarin, 5/6/2021 saat menemani ricis ziarah makam, sy menerima secarik kertas dari seorang anak. Tulisan indah yang menyentuh hati saya. Terimakasih puisinya utk Papa kami, ya Dek
Tenang. Bahkan bumi pun bersedih ketika seseorang yang mencintai Rabbnya pergi meninggalkannya..
Tangisan deras turun dari langit, menghujam tanah, dan meninggalkan deru tangis dari mereka yang mencintai dirimu.. Sekarang, tugasmu menjadi ayah, suami, sahabat, dan teman sudah selesai..
Wahai jiwa yang senang, sekarang kembalilah dengan tenang ke dalam pangkuan Rabb semesta alam..
Terimakasih untuk semua yang telah menyayangi kami sekeluarga," tulis Oki Setiana Dewi.
Unggahan Oki Setiana Dewi tersebut dibanjiri komentar warganet.
"Turut berduka cita," tulis akun @tya_ariesta.
"Husnul khotimah buat papa. Aamiin. Turut berduka cita mba," komentar akun @iniriezka.
"Assalamualaikum..Turut berduka dan merasa sangat kehilangan. Semoga diberi tempat yang indah disini Allah Ta'ala..Insya Allah Husnul Khotimah. Amin. Bang Onim dan keluarga," ungkap akun @bangonim.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR