Nakita.id - Beberapa dari Moms mungkin harus menghadapi keguguran saat mendambakan buah hati.
Tak putus harapan, Moms berusaha hamil dengan menjalankan gaya hidup sehat termasuk mengonsumsi makanan bergizi.
Oleh karena itu, Moms butuh tahu ciri-ciri hamil setelah keguguran.
Baca Juga: Ciri-ciri Hamil Janin Sudah Masuk Panggul, Tubuh Moms Akan Rasakan Beberapa Gejala Seperti Ini
Sebelumnya, keguguran adalah hilangnya kehamilan secara spontan sebelum minggu ke-20 kehamilan.
Antara 10-20% kehamilan yang diketahui berakhir dengan keguguran, biasanya sebelum minggu ke-12 dan paling sering sebagai akibat dari cacat kromosom yang membuat kehamilan tidak dapat bertahan sejak awal.
Setiap keguguran berbeda, begitu pula gejala yang bisa Moms alami.
Terancam Jadi Tersangka, Vadel Badjideh Bersumpah Tak Lakukan Apapun pada Anak Nikita Mirzani
Source | : | WebMD,Very Well Family |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR