Nakita.id - Masih banyak orang yang membuang minyak jelantah ke wastafel atau saluran pembuangan.
Apa Moms salah satunya?
Kalau Moms salah satunya, sebaiknya dihentikan dari sekarang dan lakukan cara membuang minyak jelantah yang benar.
Minyak jelantah memang harus dibuang.
Pasalnya tidak baik untuk kesehatan kalau minyak digunakan berulang, apalagi kalau warnanya sudah sampai berubah menjadi hitam.
Tetapi Moms juga tidak boleh membuang minyak jelantah tersebut ke wastafel atau saluran pembuangan karena bisa menyebabkan penyumbatan di saluran air.
Selain itu, membuang minyak jelantah ke wastafel atau saluran pembuangan juga bisa menyebabkan pencemaran lingkungan.
Rupanya ada cara membuang minyak jelantah yang benar tanpa mencemari lingkungan dan membuat saluran pembuangan mampet.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR