4. Padahal Bikin Orang Kepahitan, Tapi Pare Justru Bisa Menyerang Penyandang Penyakti Diabetes Kalau Dikonsumsi Seperti Ini
Siapa sangka bahwa pare juga bisa menyerang penyandang penyakit diabetes.
Berbicara soal pare, pasti banyak yang setuju bahwa rasanya pahit.
Tapi, kok bisa makanan pahit justru tidak baik untuk penyakit diabetes?
Padahal, makanan yang harus dihindari oleh penyandang penyakit diabetes, yaitu makanan manis.
Apakah pare bisa menaikkan angka gula darah?
Salah, pare ternyata malah bisa menurunkan angka gula darah, lo.
Kalau menurunkan, kenapa malah bahaya untuk penyandang penyakit diabetes?
Baca selengkapnya di sini
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR