Nakita.id - Mengenali sikap mertua penting dilakukan sejak sebelum menikah.
Hal ini menjadi penting supaya Moms dan Dads dapat menyesuaikan diri dengan sikap dari mertua.
Penyesuaian diri inilah yang bisa menjalin keharmonisan antara menantu dan juga mertua.
Baca Juga: Ragam Ide Aktivitas yang Bisa Dilakukan untuk Mempererat Hubungan Harmonis Menantu-Mertua, Apa Saja?
Tetapi, terkadang seiring pernikahan berlangsung, sikap mertua pun bisa saja berubah.
Ya, tak sedikit orang yang merasa adanya perbedaan sikap dari mertua setelah menikah.
Biasanya perbedaan ini terjadi karena berbagai macam faktor yang terjadi di dalam kondisi keluarga itu sendiri.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR