Nakita.id - Beberapa saat lalu sempat viral yang menunjukkan seorang bayi yang sudah memiliki gigi.
Umumnya bayi akan mulai tumbuh gigi di usia 6-8 bulan.
Tetapi tidak jarang juga bayi baru memiliki gigi pertama saat usianya nyaris 1 tahun.
Tapi siapa sangka justru ada seorang bayi yang memiliki gigi saat ia baru lahir.
Baca Juga: Perlu Dicatat, Ini Do dan Don't Redakan Anak Rewel Tumbuh Gigi
Potret bayi baru lahir yang langsung memiliki gigi tersebut sudah ditonton higga 954 ribu kali di TikTok.
Seorang pengguna TikTok dengan akun @devilisviana08 menunjukkan potret bayinya yang sudah memiliki gigi meski baru saja lahir.
Lalu apakah bayi baru lahir yang sudah tumbuh gigi merupakan hal yang normal atau berbahaya?
BERITA POPULER: Cara Daftar PKH yang Cair November 2024 hingga Alasan Andre Taulany Gugat Cerai Istri
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR