Tugas Denada kini mencari sekolah private untuk anaknya.
"Buat aku sekarang planning cari sekolah private. Di mana dia bisa diterima supaya bisa sekolah segera," ungkap Denada.
Denada memberikan semangat dan berpesan untuk anaknya agar berlapang dada karena sudah bekerja keras untuk mengikuti seleksi.
"Hal yang terpenting adalah bahwa kamu sudah bekerja keras, bahwa kamu sudah berusaha, sudah berupaya, aku bilang gitu sama dia," jelas Denada.
Seperti diketahui beberapa tahun lalu Aisha Aurum didiagnosa leukimia beberapa waktu lalu.
Denada kemudian memutuskan mengobati anaknya di salah satu rumah sakit di Singapura.
Perlahan-lahan, keadaan Aisha pun semakin membaik.
Bahkan, Aisha sudah ikut aktif berolahraga dengan sang ibu.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Youtube.com |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR