Anak-anak yang tumbuh dengan hewan peliharaan cenderung memiliki kesehatan yang lebih baik.
Hewan peliharaan pasti melakukan gerakan kesana-kemari, sehingga anak mengikutinya yang membuat anak bergerak sepanjang hari.
Memiliki hewan peliharaan terutama anjing, lebih kecil kemungkinan terkena pilek dan infeksi pernapasan lainnya.
Tidak diragukan lagi jika hwan peliharaan memberikan dampak yang positif bagi perkembangan anak.
Baca Juga: Ibu-ibu Pasti Bersorak Riang, Ini Cara Mudah Basmi Kecoak yang Menjijikkan Hanya Pakai Baking Soda
Namun Moms juga perlu memperhatikan kebersihan dari hewan peliharaan.
Jangan sampai Moms lupa untuk merawat kebersihan dan kesehatan hewan yang tentu bisa berbahaya bagi kesehatan anak.
Lakukan perawatan rutin untuk hewan peliharaan dengan melakukan pengecekan dengan dokter hewan.
Source | : | Babysparks |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR