Namun, apabila Moms mengalami stres ketika hamil, maka hal itu juga akan berpengaruh ke perkembangan otak bayi sejak dalam kandungan.
Akan tetapi, menaruh headphone ke perut sebenarnya tidak dianjurkan, Moms.
Apalagi jika volume musik yang distel cukup keras.
Karena dikhawatirkan justru akan merusak saraf-saraf telinga Si Kecil yang baru saja terbentuk.
Jika sudah rusak, maka tentu akan mendatangkan bahaya kesehatan lain.
Nah, itu dia Moms penjelasan mitos vs fakta kehamilan tentang mendengarkan musik saat hamil bisa membuat bayi cerdas.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR