Setiap memberikan furnitur perlu melihat kondisi dan luas ruangan.
Jangan sampai memiliki sofa besar untuk ruangan yang kecil karena bisa membuat ruangan penuh sesak.
Mengabaikan fungsi ruangan
Moms harus tahu bagaimana ruangan itu berfungsi.
Apakah ruangan untuk mencari hiburan, makan, atau sebagai tempat berkumpul keluarga besar.
Pikirkan tentang multifungsi dan multitasking saat Moms mendesain kruangan.
Kemungkinan ruangan akan berfungsi secara berbeda pada waktu yang berbeda dalam sehari bahkan waktu yang berbeda dalam setahun.
Pencahayaan tidak memadai
Pencahayaan adalah aspek yang sangat penting.
Moms perlu memikirkan warna cahaya, jumlah cahaya dan di mana saja menempatkannya.
Source | : | Washington Post |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR