Nakita.id - Moms pasti senang saat buah hati sudah memasuki masa 8 bulan pertumbuhan.
Mungkin sebagian Moms ada yang memilih masih memberi ASI saja, dan ada juga yang memberi MPASI (Makanan Pendamping ASI).
Masa 8 bulan memang cocok untuk sang anak mengenal makanan lain selain ASI.
Selain untuk pertumbuhannya, juga bagus untuk sang anak bisa merasa makanan lain.
Menu yang harus disiapkan pun sebaiknya mengandung protein yang bergizi untuk sang anak.
Protein yang bagus untuk anak adalah protein nabati.
Banyak resep MPASI 8 bulan dengan memiliki kandungan protein nabati yang bagus untuk anak.
Baca Juga: Buat Otak Anak Makin Cemerlang hingga Tak Mudah Sakit dengan Resep MPASI Bergizi Bayi 8 Bulan Ini
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | Parenting First Cry |
Penulis | : | Lolita Sianipar |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR