Nakita.id - Apakah Moms pernah mencoba minum air lemon hangat sebelum tidur?
Siapa sangka, banyak manfaat minum air lemon hangat sebelum tidur, loh.
Minum air lemon hangat memiliki sejarah panjang digunakan dalam pengobatan alternatif.
Misalnya, orang-orang menggunakan lemon encer untuk mengobati sakit tenggorokan atau membersihkan saluran hidung.
Baca Juga: Waduh Kenapa Baru Tahu Sekarang Kalau Minum Air Lemon Setiap Pagi Bisa Bikin Keajaiban Seperti Ini
Lemon juga merupakan sumber vitamin C, yang memiliki beberapa manfaat kesehatan.
Misalnya, vitamin C membantu melindungi sel dari kerusakan.
Ini juga mendukung produksi kolagen, yang membantu menyembuhkan luka.
Caranya, Moms cukup memasukkan potongan jeruk lemon ke dalam air hangat.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR