Sebenarnya, anak juga bisa dititipkan sementara kepada orangtua, misalnya.
2. Pembagian kamar tidur
Ketika memiliki anak yang masih sangat kecil, wajar apabila kita tidur sekamar dengannya.
Namun, ketika anak sudah mulai bersekolah, misalnya saat berumur 6 tahun sebaiknya ajarkan untuk pisah kamar dari orangtuanya.
3. Mengunci pintu
Sudah menjadi kewajiban bagi Moms dan Dads untuk mengunci pintu ketika sedang berhubungan badan.
Beberapa orangtua enggan mengunci pintu karena takut anaknya tiba-tiba membutuhkan sesuatu.
Jika anak-anak membutuhkan Moms dan Dads, maka aktivitas berhubungan badan bisa segera dihentikan. Mengunci pintu setidaknya memberi Moms kesempatan untuk mengenakan pakaian tanpa mengkhawatirkan tatapan mata anak-anak.
Source | : | Kompas.com,Parents |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR