Nakita.id - Mengutip dari American Pregnancy Association, ciri-ciri hamil anak perempuan yang menonjol adalah terjadinya rambut rontok.
Mengalami rambut rontok saat hamil biasanya dipengaruhi karena hormon atau kurangnya gizi yang Moms konsumsi selama masa kehamilan.
Saat menjalani masa kehamilan, ada Moms yang mengalami rambut rontok biasa saja dan ada juga yang mengalami kerontokan rambut yang parah.
Ini wajar tapi sebaiknya Moms harus cepat-cepat mengatasinya.
Baca Juga: Moms, Yuk Kenali 4 Jenis Batuk Pada Anak dan Cara Meredakannya
Jika tidak diatas dengan cepat, bisa-bisa Moms mengalami kebotakan rambut yang parah saat melahirkan nanti, dan jika sudah begini rambut akan susah pulihnya.
Nah, karena Moms sedang hamil tentu harus memilih perawatan rambut yang aman bagi ibu hamil dan tentunya yang tidak menimbulkan efek samping.
Satu-satunya cara ya mennggunakan bahan alami.
Bahan alami untuk mengatasi rambut rontok salah satunya adalah menggunkan kuning telur.
Source | : | the health site,American Pregnancy Association |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR