Nakita.id – Inilah waktu yang tepat untuk melihat ciri-ciri hamil lagi setelah keguguran.
Dikaruniai momongan menjadi salah satu dambaan banyak pasangan suami-istri.
Sayangnya, setiap pasangan mengalami kondisi yang berbeda-beda.
Mungkin ada yang bisa cepat hamil, ada yang harus menunggu, dan ada pula yang mengalami keguguran.
Baca Juga: Moms, Yuk Kenali 4 Jenis Batuk Pada Anak dan Cara Meredakannya
Jika Moms baru saja mengalami keguguran, tak perlu berkecil hati terlalu lama.
Pasalnya, Moms bisa lo kembali mengupayakan kehamilan.
Akan tetapi, jangan terlalu terburu-buru ya, Moms.
Supaya lebih aman, sebaiknya Moms merencanakan kehamilan setelah keguguran pada waktu ini.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Kompas.com,Verywell Family |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR