3. Kejang hemifasial
Mata kedutan jenis ketiga ini jarang terjadi namun tak ada salahnya mengetahuinya lebih lanjut.
Kejang hemifasial melibatkan otot-otot di sekitar mulut dan kelopak mata serta paling sering hanya mempengaruhi satu sisi wajah.
Kemudian, kejang hemifasial penyebabnya adalah arteri yang menekan saraf wajah.
Baca Juga: Percaya Mata Kedutan Pertanda Bakal Nangis? Coba Lihat 7 Penyebab Ini Terlebih Dahulu
Setelah mengetahui jenis mata kedutan, ada beberapa faktor yang menyebabkan mata kedutan yaitu kelelahan, stres, dan konsumsi kafein.
Selain itu, mengonsumsi alkohol, merokok, sensitivitas cahaya, sedang mengonsumsi obat tertentu juga menjadi penyebab mata kedutan.
Di samping itu, pada kondisi jarang terjadi, penyebab mata kedutan adalah gangguan otak dan sistem saraf.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR