Nakita.id – Semenjak adanya Pandemi Covid-19 beban para orang tua pun menjadi bertambah.
Bagaimana tidak? orang tua juga harus mampu berperan sebagai guru untuk anak-anaknya di rumah.
Karena semenjak adanya pandemi Covid-19 kegiatan belajar dan mengajar pun harus dilakukan secara jarak jauh atau PJJ.
Awalnya sebagian besar orang tua merasa keberatan dan kesulitan mendampingi anaknya PJJ.
Namun lambat laun kini banyak orang tua yang sudah terbiasa, begitu juga dengan anak yang sudah mampu menikmati proses PJJ nya.
Akan tetapi di balik itu Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menilai bahwa proses PJJ yang selama ini dilakukan mendatangkan dampak negatif.
Kebanyakan orang tua justru tega melakukan kekerasan selama mendampingi anaknya PJJ di rumah.
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR